Kaguya-sama, Love is War

Kaguya-sama, Love is War
Gambar sampul manga volume pertama
かぐや様は告らせたい ~天才たちの恋愛頭脳戦~
(Kaguya-sama wa Kokusaretai - Tensai-tachi no Renai Zunōsen)
GenreKomedi romantis[1]
Manga
PengarangAka Akasaka
PenerbitShueisha
Penerbit bahasa Inggris
Penerbit bahasa IndonesiaM&C!
Majalah
DemografiSeinen
Terbit19 Mei 20152 November 2022
Volume28
Manga
Kaguya-sama wa Kokurasetai: Dōjin-ban
PengarangShinta Sakayama
PenerbitShueisha
MajalahTonari no Young Jump
DemografiSeinen
Terbit14 Juni 201825 Juni 2020
Volume4
Manga
Kaguya-sama o Kataritai
PengarangG3 Ida
PenerbitShueisha
MajalahWeekly Young Jump
DemografiSeinen
Terbit26 Juli 20182 November 2022
Volume8
Seri anime
SutradaraMamoru Hatakeyama[a]
ProduserTatsuya Ishikawa
Naoto Nakajima
Taku Funakoshi
Toshihiro Maeda
SkenarioYasuhiro Nakanishi
MusikKei Haneoka
StudioA-1 Pictures
Pelisensi
Aniplex of America
Saluran
asli
Tokyo MX, GTV, GYT, BS11, MBS, CTV, TVN
Tayang 12 Januari 2019 30 Maret 2019
Episode12
Seri anime
Kaguya-sama: Love is War?
SutradaraShinichi Omata
SkenarioYasuhiro Nakanishi
MusikKei Haneoka
StudioA-1 Pictures
Pelisensi
Aniplex of America
Saluran
asli
Tokyo MX, GTV, GYT, BS11, MBS, CTV, TeNY
Tayang 11 April 2020 27 Juni 2020
Episode12
Film laga hidup

Kaguya-sama wa Kokurasetai - Tensai-tachi no Renai Zunōsen (Jepang: かぐや様は告らせたい ~天才たちの恋愛頭脳戦~, terj. har. "Kaguya Ingin Menyatakan Cinta: Perang Cinta dan Otak para Jenius"), yang diterbitkan di Indonesia dengan judul Kaguya-sama, Love is War, adalah sebuah seri manga seinen asal Jepang yang ditulis dan diilustrasikan oleh Aka Akasaka. Manga ini dimuat berseri dalam majalah Miracle Jump terbitan Shueisha sejak bulan Mei 2015 dan dipindahkan ke majalah Weekly Young Jump pada bulan Maret 2016.

Manga ini diadaptasi menjadi sebuah seri anime yang diproduksi oleh A-1 Pictures, dan ditayangkan sejak bulan Januari hingga Maret 2019. Musim keduanya yang terdiri dari 12 episode ditayangkan sejak bulan April hingga Juni 2020. Kaguya-sama, Love is War juga diadaptasi menjadi sebuah film laga hidup (live-action) yang disutradarai oleh Hayato Kawai, dan dirilis di Jepang pada bulan September 2019. Di Amerika Utara, manga ini diterbitkan dalam bahasa Inggris oleh Viz Media, sementara seri anime-nya dilisensi oleh Aniplex of America.

Per bulan Desember 2019, manga ini telah terjual sebanyak 9 juta kopi dalam bentuk cetak. Pada tahun 2020, Kaguya-sama, Love is War memenangkan Penghargaan Manga Shogakukan ke-65 untuk kategori manga umum.

  1. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama Silverman


Kesalahan pengutipan: Ditemukan tag <ref> untuk kelompok bernama "lower-alpha", tapi tidak ditemukan tag <references group="lower-alpha"/> yang berkaitan


From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Tubidy